Nama : Bernard R.F. Nay
Semester : IV
NIM : 13110269
1. Carilah Lintasan Kemudian Buat Pohon Pelacakan
Lintasan (Graph Keadaan)
1. S-I-M-A-Z (BUNTU)
2. S-I-M-T-N-U (TUJUAN)
3. S-I-M-W (BUNTU)
4. S-I-O-P (BUNTU)
5. S-I-O-R-C (BUNTU)
6. S-I-O-R-N-U (TUJUAN)
7. S-T-K-A-Z (BUNTU)
Pohon Pelacakan
----------------------
2. ada 2
ember masing - masing berkapasitas 5 galon (ember A) dan 4 galon (ember B). ada pompa air yang di gunakan
untuk mengisi air pada ember tersebut.
bagaimana dapat mengisi tepat :
a. 2 galon ke
dalam ember berkapasitas 5 galon
b. 3 galon ke
dalam ember berkapasitas 5 galon
a. 2 galon
b. 3 galon
Jawab :
a) 2 galon ke dalam ember berkapasitas 5 galon
·
identifikasi ruang keadaan (state space)
digambarkan
sebagai himpunan pasangan bilangan bulat :
x = jumlah air yang diisikan ke ember 5
galon (ember A)
y = jumlah air yang diisikan ke ember 4
galon (Ember B)
ruang keadaan = (x,y)
sedemikian hinga x E {0,1,2,3,4,5} dan y E {0,1,2,3,4}
·
keadaan awal & tujuan
keadaan awal : kedua ember
kosong = (0,0)
tujuan : ember 5
galon berisi 2 galon air = (2,n) dengan
sembarang n
·
keadaan ember
keadaan ember digambarkan sebagai
berikut :
Keadaan Awal Tujuan
------------------------------------------------------------
|(0,0)| (1,0) |(2,0)| (3,0) (4,0) (5,0)
(0,1) (1,1) |(2,1)| (3,1) (4,1) (5,1)
(0,2) (1,2) |(2,2)| (3,2) (4,2) (5,2)
(0,3) (1,3) |(2,3)| (3,3) (4,3) (5,3)
(0,4) (1,4) |(2,4)| (3,4) (4,4) (5,4)
aturan -
aturan
kita
buat beberapa aturan-aturan yang dapat digambarkan sebagai berikut :
b) 3 galon ke dalam ember berkapasitas 5 galon
identifikasi ruang keadaan (state space)
permasalahan ini dapat digambarkan sebagai himpunan pasangan bilangan
bulat :
x= jumlah air yang diisikan ke
ember 5 galon (ember A)
y= julah air yang diisikan ke ember
4 galon (Ember B )
ruang keadaan =(x,y)
sedemikian hingga X E {0,1,2,3,4,5} dan y E{0,1,2,3,4}
keadaan awal & tujuan
keadaan awal : kedua ember kosong =(0,0)
tujuan :ember 5 galon berisi 3
galon air = (3,n) dengan sembarang n
keadaan
ember
sebagai berikut :
Aturan dalam bentuk tabel
Representasi Ruang keadaan
posted by : bernardt (stikom Artha Buana)
0 komentar :
Posting Komentar